GALASARI.ID – Jeruk merupakan jenis buah yang banyak mengandung vitamin C yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Vitamin C juga mampu melindungi tubuh anda dari berbagai macam penyakit dengan menjaga daya tahan tubuh serta imun. Saat ini olahan jeruk dalam bentuk kemasan juga sering dan mudah ditemukan. Salah satunya diolah oleh perusahaan PT Galasari Agro Niaga